Kamis, 28 Juli 2011

ThE FIrSt "ThinK And WRITE IT"

Pagi Menjelang siang...
seketika terbersit untuk menulis dan membuat blog yang baru, padahal udah banyak juga blog yang dibuat dan dilalaikan...bahkan udah lupa apa nama blognya dan passwordnya juga..
kali ini benar-benar terdorong untuk menulis lagi..tentang hidup tentang pengalaman dan mungkin sedikit kata-kata yang bisa sedikit bisa meluluhkan jiwa yang kadang keropos ditelan rayap yang mulai menelan satu demi satu rasa kemanusiaan dalam hati manusia...
Satu lagi alasan mengapa blog ini hadir, adalah inspirasi dari seorang dosen yang sangat senior yang banyak menyemangati untuk menuliskan pengalaman..beliau bilang : 


"Tulislah walau satu kata,...tulis lah blog..maka kata-kata anda bisa menjadi diingat dan dibaca orang...saya menulis sudah sekitar 4 tahun dan sudah banyak tulisan yang saya tulis..jika anda menulis dari umur yang masih muda, maka setelah "tua" nanti akan lebih banyak lagi hasil dari tulisan kita..SO THINK AND WRITE IT..."

Bismillah...semoga bisa menambah keilmuan dan keberkahan hidup..LAUTAN HIDUP....

Hidup di dunia bagaikan hidup di lautan, harus ada nahkoda yang siap menerjang ombak..mengarahkan pada tujuan yang pasti. MERCUSUAR...arah angin...bisa menjadi tanda arah dalam perjalanan di lautan...
Al-Qur'an dan As-sunnah adalah pedoman manusia untuk mengarungi lautan hidup di alam raya ini...

2 komentar:

  1. tulisan yg atas gk kebaca ya, bagus blognya, di tunggu kunjungan baliknya:
    http://supplieralattulis.com
    http://sukseslurus.wordpres.com

    BalasHapus